KOMPAS.com - Opor ayam kampung bisa kamu hidangkan untuk menu sahur atau buka puasa. Kamu juga bisa menyimpan resep opor ayam sederhana ini untuk membuat hidangan saat Idul Fitri. Opor merupakan salah satu sajian utama saat merayakan lebaran. Sajian ini merupakan menu wajib disantap setelah shalat Ied. Sajian ini sangat nikmat dimakan bersama kel… Read More